Robot-id.Com, Mikrokontroller arduino merupakan salah satu board yang sangat populer dan sudah diakui keunggulannya. Kemudahan dalam pemrograman, harganya yang relatif murah, software dan hardwarenya yang bersifat opensource membuat board arduino ini paling banyak digunakan di dunia.
Bagi para pelajar, mahasiswa, dan para peneliti dibidang arduino buku Simulasi dan Praktek Mikrokontroller Arduino ini wajib dimiliki karena didalamnya terdapat banyak project yang dapat anda coba langsung melalui software virtual breadboard.
Terdapat sepuluh proyek aplikasi sederhana yang mewakili penggunaan pin I/O arduino sebagai analog maupun digital output, ayo jangan ragu untuk mencoba dan mempraktekan buku ini Simulasi dan Praktek Mikrokontroller Arduino.
Dalam buku ini juga berisi CD yang berisi software terkait dan beberapa source program yang dapat anda pelajari dan dipraktekan menggunakan arduino yang anda miliki.
Buku Simulasi dan Praktek Mikrokontroller Arduino |
Buku Simulasi dan Praktek Mikrokontroller Arduino |
Ready stock 10 buku, siapa cepat dia dapat... harga 70.000 IDR + Ongkir
0 Response to "Buku Simulasi dan Praktek Mikrokontroller Arduino"
Posting Komentar