Buku Panduan Praktis Arduino

Robot-id.com, Assallamualaikum... Roboters semoga selalu dalam kondisi yang sehat dan prima dalam berkarya, kali ini saya mau share buku baru nih dari Penerbit Andi, buku ini karya Mas Abdul Kadir judulnya Panduan Praktis Mempelajari Aplikasi Mikrokontroller dan Pemrogramannya menggunakan Arduino.

Buku ini mengupas tuntas pemrograman basic arduino dari berbagai tipe arduino, pokoknya cocok banget untuk newbie yang baru belajar pemrograman arduino mesti beli buku ini Panduan Praktis Mempelajari Aplikasi Mikrokontroller dan Pemrogramannya menggunakan Arduino sebagai referensi utama.

Buku ini disertai CD yang berisi program-program yang dibahas dalam buku ini untuk file latihan juga disertai praktikum langsung dengan breadboard jadi sambil program bisa langsung dijalankan ke arduino. Jenis arduino yang kompatibel yang disediakan dalam cd buku ini adalah arduino leonardo, arduino uno versi 3, arduino mega, dan lainya. Oiya drivernya juga disediakan dalam cd ini.

Buku arduino
Buku Panduan Belajar Arduino
Contoh aplikasi yang dipraktekan dalam buku ini juga bermacam-macam, mulai dari menyalakan LED, Array, LCD, 7 SEGMEN, DOT MATRIX, KEYPAD, Motor DC, serta aplikasi lanjutan yang lebih menantang seperti robot line follower, otomatis penyiram tanaman, dan lainya.

Sekian dulu ya info dari saya jangan lupa cari buku referensi ini di toko buku terdekat dikota anda, kalo nggak ada bisa juga pesan dengan saya boleh inbox PM di www.facebook.com/sudarltv selamat berkreasi dengan buku ini ya Panduan Praktis Mempelajari Aplikasi Mikrokontroller dan Pemrogramannya menggunakan Arduino.

READY STOCK BUKU ARDUINO
buku arduino
 Ready 10 Buku

Harga : IDR 70.000,- Belum Ongkir (cek TIKI/JNE) ke daerah anda.
Ready stock in Bandar Lampung / COD juga boleh di Komplek SMKN 2 Unila Kampung Baru

3 Responses to "Buku Panduan Praktis Arduino"

Yanuar tino mengatakan...

bukunya masih ada gak pak?

Yanuar tino mengatakan...

bukunya masih ada ga pak?

Artur mengatakan...

Permisi Gan. apa Buku Panduan Praktis Arduino masih ada ???